Bhabin Polsek Cangkuang Bersama Warga Antar Jenazah Warga ke Pemakaman

    Bhabin Polsek Cangkuang Bersama Warga Antar Jenazah Warga ke Pemakaman
    Dok. Giat Binmas Polsek Cangkuang (6/3/24)

    CANGKUANG - Bhabinkamtibmas Desa Cangkuang Polsek Cangkuang Polresta Bandung Aipda Yayat Sudrajat melaksanakan kegiatan sosial kemasyarakat.

    Kegiatan tersebut sebagai bagian dari pembinaan harkamtibmas yang dilaksanakan oleh para Bhabinkamtibmas.

    Aipda Yayat, bersama warga melaksanakan Takjiah, serta bersama warga mengantar jenazah Almarhum Bapak Umpan (67) tokoh masyarakat Rw 06 yang meninggal dunia karena sakit.

    "Kami hadir bersama warga untuk membantu mengurus proses pemakaman almarhum, " ujar Yayat, Rabu (6/3/2024).

    Kapolresta Bandung Kombes Pol Dr. Kusworo Wibowo, S.H., S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Cangkuang Iptu H. Yusup Juahara, S.H., terus mengingatkan para Bhabinkamtibmasnya.

    "Untuk selalu hadir dalam setiap kegiayah sosial kemasyarakat sebagai bentuk cooling syatem serta mapping potensi konflik, " kata Kusworo.

    Lanjut Yayat, penakaman tersebut dilaksanakan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kp Cangkuang Rw 09 Desa Cangkuang, tutupnya.

    polisi polsek cangkuang binmas bhabinkamtibmas desa cangkuang kecamatan cangkuang
    DFR Cangkuang

    DFR Cangkuang

    Artikel Sebelumnya

    Bhabin Ciluncat Polsek Cangkuang, Menghadiri...

    Artikel Berikutnya

    Pelihara Kebersihan Lingkungan, Bhabin Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko Fahrizal Ber Api-api Ucapkan HUT Brimob ke 79
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan

    Ikuti Kami